Jurnal Manajemen dan Administrasi Antartika https://ejournal.mediaantartika.id/index.php/juma <p data-sourcepos="3:1-3:224">Jurnal Manajemen dan Administrasi Antartika yang diterbitkan oleh Antartika Media Indonesia menerima artikel penelitian asli dan tinjauan pustaka yang berkaitan dengan berbagai topik dalam bidang manajemen dan administrasi. Cakupan jurnal ini meliputi:</p> <p data-sourcepos="5:1-5:14"><strong>Manajemen: </strong><span style="font-size: 0.875rem;">Teori dan praktik manajemen, </span><span style="font-size: 0.875rem;">Strategi dan perencanaan bisnis, </span><span style="font-size: 0.875rem;">Kepemimpinan dan pengambilan keputusan, </span><span style="font-size: 0.875rem;">Organisasi dan perilaku organisasi, </span><span style="font-size: 0.875rem;">Pemasaran dan manajemen operasi, </span><span style="font-size: 0.875rem;">Keuangan dan akuntansi, </span><span style="font-size: 0.875rem;">Manajemen sumber daya manusia, </span><span style="font-size: 0.875rem;">Sistem informasi manajemen, </span><span style="font-size: 0.875rem;">Kewirausahaan dan inovasi, </span><span style="font-size: 0.875rem;">Etika bisnis dan tanggung jawab sosial perusahaan.</span></p> <p data-sourcepos="18:1-18:10"><strong>Administrasi: </strong><span style="font-size: 0.875rem;">Administrasi publik dan kebijakan publik, </span><span style="font-size: 0.875rem;">Administrasi bisnis dan organisasi nirlaba, </span><span style="font-size: 0.875rem;">Administrasi pendidikan, </span><span style="font-size: 0.875rem;">Administrasi kesehatan, </span><span style="font-size: 0.875rem;">Administrasi peradilan, </span><span style="font-size: 0.875rem;">Administrasi pariwisata, </span><span style="font-size: 0.875rem;">Administrasi sumber daya alam, </span><span style="font-size: 0.875rem;">Administrasi teknologi informasi, </span><span style="font-size: 0.875rem;">Administrasi pembangunan.</span></p> <p data-sourcepos="18:1-18:10">Jurnal ini menyambut artikel penelitian yang menggunakan berbagai metodologi penelitian, termasuk penelitian kuantitatif, kualitatif, dan campuran. Artikel harus ditulis dengan jelas, ringkas, dan mudah dipahami oleh para akademisi, praktisi, dan pemangku kepentingan lainnya.</p> Antartika Media Indonesia en-US Jurnal Manajemen dan Administrasi Antartika 3062-9977 Pengaruh Komunikasi dan Kerjasama Tim Terhadap Kinerja Karyawan PT Kreatif Inovasi Sejahtera Cengkareng Jakarta https://ejournal.mediaantartika.id/index.php/juma/article/view/487 <p>Komunikasi memiliki peranan penting dalam suatu perusahaan. Hal ini dikarenakan melalui komunikasi, hubungan yang erat dan harmonis dapat terjalin atar sesama karyawan dan atasan. Kerjasama tim juga memiliki pernan penting, karena tanpa adanya kerjasama yang baik kinerja tidak akan optimal. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis seberapa besar komunikasi dan kerja sama tim secara parsial terhadap kinerja karyawan dan seberapa besar pengaruh komunikasi dan kerja tim secara bersama-sama atau simultan terhadap kinerja karyawan PT Kreatif Inovasi Sejahtera Cengkareng Jakarta Barat. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif, yang digunakan untuk penelitian pada populasi dan sampel tertentu. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan observasi dan angket. Hasil uji t Komunikasi terhadap Kinerja Karyawan didasarkan pada hasil thitung 2,970 &gt; ttabel 2,015 dan hasil uji t pada Kerjasama Tim terhadap Kinerja Karyawan berdasarkan hasil thitung 3,353 &gt; ttabel 2,015. Dari hasil tersebut, artinya terdapat pengaruh secara parsial yang signifikan antara Komunikasi terhadap Kinerja Karyawan dan Kerjasama Tim terhadap Kinerja Karyawan. Sedangkan berdasarkan hasil uji F Pengaruh Komunikasi dan Kerja Sama Tim terhadap Kinerja Karyawan mendapatkan hasil Fhitung 31,008 &gt; Ftabel 3,21.</p> <p> </p> <p><em>Communication has an important role in a company. This is because through communication, close and harmonious relationships can be established between fellow employees and superiors. Teamwork also plays an important role, because without good cooperation performance will not be optimal. This study aims to analyze how much communication and teamwork are partially influenced on employee performance and how much communication and teamwork are affected jointly or simultaneously on the performance of employees of PT Kreatif Inovasi Sejahtera Cengkareng West Jakarta. This study uses a quantitative research method, which is used to research on certain populations and samples. The number of samples in this study amounted to 47 employees. Data collection techniques are carried out by observation and questionnaires. The results of the t-test of Communication on Employee Performance are based on the resultsof t-calculation 2,970 &gt; ttable 2,015 and the results of the t-test on Teamwork on Employee Performance based on thet-results of 3,353 &gt; ttable 2,015. From these results, it means that there is a partially significant influence between Communication on Employee Performance and Teamwork on Employee Performance. Meanwhile, based on the results of the F test on the Influence of Communication and Teamwork on Employee Performance based on the results of the F test Fcalculated 31.008 &gt; Ftable 3.21. </em></p> Mila Kusuma Lara Tri Lestari Copyright (c) 2025 Mila Kusuma Lara, Tri Lestari https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 2024-09-29 2024-09-29 2 1 1 8 10.70052/juma.v2i1.487 Pengaruh Digital Marketing dan Influencer Marketing Terhadap Keputusan Pembelian pada Produk Skintific di Shopee https://ejournal.mediaantartika.id/index.php/juma/article/view/525 <p>Dalam era digital yang semakin berkembang pesat, pemasaran secara digital telah menjadi salah satu strategi utama bagi banyak brand untuk mempromosikan produk dan jasa mereka. Salah satu pendekatan yang semakin populer di era digital ini adalah pemasaran melalui <em>Digital Marketing</em> dan melalui <em>Influencer Marketing</em>. Mengubah minat konsumen menjadi keputusan pembelian merupakan sebuah tantangan, <em>Brand</em> perlu memilih <em>influencer</em> yang tepat dengan memiliki konsumen sesuai dengan target pasar mereka, hal ini penting untuk memastikan bahwa pesan yang disampaikan menjangkau target yang sesuai dan memiliki kemungkinan besar untuk tertarik dengan produk <em>brand</em> tersebut. Jenis penelitian ini yaitu penelitian metode kuantitatif statistik. Untuk pengumpulan data menggunakan teknik angket (kuesioner) sebagai instrumen penelitian. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah <em>insindential</em> dengan jumlah sampel sebanyak 100 responden pengguna skintific di Shopee. Analisis data menggunakan analisis regresi linear berganda dengan menggunakan bantuan program software SPSS. Hasil penelitian mendapatkan nilai t hitung sebesar X1 (3,573) dan X2 (3,582) secara parsial terdapat pengaruh antara masing – masing variabel independen terhadap variabel dependen. Sedangkan untuk nilai F hitung 27,736 secara simultan terdapat pengaruh antara <em>Digital Marketing</em> dan <em>Influencer Marketing</em> terhadap keputusan pembelian pada produk Skintific. Perusahaan Skintific dapat meningkatkan fokus mereka pada kampanye <em>Digital Marketing</em> dan <em>Influencer Marketing</em>, karena terbukti efektif dalam mendorong keputusan pembelian.</p> <p> </p> <p><em>In the rapidly growing digital era, Digital Marketing has become one of the main strategies for many brands to promote their products and services. One approach that has become increasingly popular in this digital era is marketing through Digital Marketing and through Influencer Marketing. Converting consumer interest into purchase decisions is a challenge, brands need to choose the right influencers who have consumers in accordance with their target market, this is important to ensure that the message delivered reaches the appropriate target and has a high probability of being interested in the brand's products. This type of research is statistical quantitative method research. For data collection using questionnaire technique as a research instrument. The sampling technique used was insindential with a sample size of 100 respondents of skintific users at Shopee. Data analysis using multiple linear regression analysis using the help of the SPSS software programme. The results of the study obtained a t value of X1 (3.573) and X2 (3.582) partially there is an influence between each independent variable on the dependent variable. As for the calculated F value of 27.736 simultaneously there is an influence between Digital Marketing and Influencer Marketing on purchasing decisions on Skintific products. Skintific companies can increase their focus on Digital Marketing and Influencer Marketing campaigns, as they have proven effective in driving purchasing decisions.</em></p> Deviana Susanti Vera Agustina Yanti Ahmad Rafik Copyright (c) 2025 Deviana Susanti, Vera Agustina Yanti, Ahmad Rafik https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 2024-10-08 2024-10-08 2 1 9 15 10.70052/juma.v2i1.525 Pengaruh Beban Kerja dan Insentif Terhadap Kinerja Frontliner PT BRI KC Tanah Abang https://ejournal.mediaantartika.id/index.php/juma/article/view/513 <p>Beban Kerja <em>frontliner</em> sangat tinggi karena merupakan ujung tombak dan garda terdepan. Insentif yang tepat dapat memberikan dorongan tambahan bagi karyawan untuk meningkatkan kinerja mereka dan mencapai target yang ditetapkan. Menurut Hermant, beban kerja adalah kumpulan tugas yang harus diselesaikan selama jumlah waktu yang telah ditentukan sebelumnya dalam kondisi kerja yang seperti biasanya. Menurut Ruky, insentif atau bonus adalah pemberian penghasilan tambahan kepada karyawan untuk lebih memotivasi karyawan dalam meningkatkan kinerja dan loyalitasnya kepada perusahaan, yang dibayarkan setahun sekali jika kondisi tertentu. Menurut Supardi, kinerja merupakan kegiatan yang dilakukan untuk melaksanakan dan menyelesaikan tugas serta tanggung jawab sesuai dengan harapan dan tujuan yang telah ditetapkan.Tujuan penelitian ini adalah mengetahui Pengaruh positif dan signifikan antara Beban Kerja dan Insentif Terhadap Kinerja <em>Frontliner</em> PT BRI (Persero) Tbk KC Tanah Abang. Metode yang digunakan adalah metode kuantitatif deskriptif yaitu dengan analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukkan nilai F<sub>hitung </sub>13,152 &gt; F<sub>tabel </sub>3,16 sehingga dinyatakan beban Kerja dan Insentif berpengaruh positif dan signifikan secara simultan terhadap Kinerja <em>Frontliner</em>. Secara Parsial Beban Kerja memperoleh jumlah T<sub>hitung </sub>sebesar 4,398 &gt; T<sub>tabel </sub>2,002 yang berarti Ha diterima. dan Insentif memperoleh jumlah T<sub>hitung </sub>sebesar 2,331 &gt; T<sub>tabel </sub>2,002 sehingga Ha diterima.</p> <p> </p> <p><em>The workload of frontliners is very high because they are the spearhead and vanguard. The right incentives can provide additional encouragement for employees to improve their performance and achieve set targets. According to Hermant, workload is a collection of tasks that must be completed during a predetermined amount of time under normal working conditions. According to Ruky, incentives or bonuses are the provision of additional income to employees to further motivate employees to improve their performance and loyalty to the company, which are paid once a year under certain conditions. According to Supardi, performance is an activity carried out to carry out and complete tasks and responsibilities in accordance with the expectations and goals that have been set. The aim of this research is to determine the positive and significant influence between Workload and Incentives on the Performance of PT BRI KC Tanah Frontliners Brother. The method used is a descriptive quantitative method, namely multiple linear regression analysis. The results of the research show that the Fcount value is 13.152 &gt; Ftable 3.16 so that it is stated that Workload and Incentives have a positive and significant effect simultaneously on Frontliner Performance. Partially, the Work Load obtained a Tcount of 4.398 &gt; Ttable 2.002, which means Ha was accepted. and the incentive obtains a Tcount of 2.331 &gt; Ttable 2.002 so that Ha is accepted.</em></p> Dinda Puspita Rajagukguk Rani Rani Copyright (c) 2025 Dinda Puspita Rajagukguk, Rani https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 2024-10-08 2024-10-08 2 1 16 22 10.70052/juma.v2i1.513 Pengaruh Efikasi Diri dan Lingkungan Kerja Terhadap Efektivitas Kerja Karyawan PT Clipan Finance Indonesia, Tbk https://ejournal.mediaantartika.id/index.php/juma/article/view/532 <p>Penelitian ini dilakukan di PT Clipan Finance Indonesia Jakarta. Latar belakang penelitian ini adalah pentingnya efektivitas karyawan dalam menentukan kesuksesan perusahaan, serta pengaruh efikasi diri dan lingkungan kerja dalam meningkatkan performa karyawan. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi hubungan antara efikasi diri dan lingkungan kerja dengan efektivitas karyawan di perusahaan tersebut. Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dengan menggunakan kuesioner sebagai instrumen pengumpulan data. Sampel penelitian terdiri dari 77 karyawan. Data yang diperoleh dianalisis menggunakan analisis regresi linier berganda, uji validitas, uji reliabilitas, uji asumsi klasik, uji parsial, uji simultan, serta uji koefisien determinasi. Hasil penelitian menunjukkan adanya pengaruh positif dan signifikan baik secara parsial ataupun simultan antara Efikasi Diri dan Lingkungan Kerja terhadap Efektivitas Karyawan PT Clipan Finance Indonesia Jakarta. Hasil penelitian ini menyatakan bahwa Efikasi Diri nilai thitung 6,646 &gt; ttabel 1,992 dan nilai signifikansi 0,001 &lt; 0,05 secara parsial efikasi diri berpengaruh signifikan terhadap efektivitas kerja, Lingkungan Kerja nilai thitung 3,229 &gt; ttabel 1,992 dan nilai signifikansi 0,001 &lt; 0,05 secara parsial lingkungan kerja berpengaruh signifikan terhadap efektivitas kerja. Efikasi Diri dan Lingkungan Kerja nilai Fhitung 47,800 &gt; Ftabel 3,12 dengan nilai Sig. sebesar 0,001 &lt; 0,05 secara simultan berpengaruh signifikan terhadap efektivitas kerja.</p> <p> </p> <p><em>This research conducted at PT Clipan Finance Indonesia Jakarta. The background of this research is the importance of employee effectiveness in determining company success, and the influence of self-efficacy and work environment in improving employee performance. performance of employees. This study aims to identify the relationship between self-efficacy and work environment with employee effectiveness in the company. company. The research method used is quantitative by using a questionnaire as a data collection instrument. The sample The research sample consisted of 77 employees. Data obtained were analyzed using multiple regression analysis regression analysis, validity validity test, reliability test, classical assumption test, partial test, simultaneous test, and determination coefficient test. classical assumptions, partial test, simultaneous test, and coefficient of determination test. The results showed a positive and significant influence either partially or simultaneously between Self-Efficacy and Work Environment on Effectiveness. partial or simultaneous between Self-Efficacy and Work Environment on Employee Effectiveness of PT Clipan Finance Indonesia Jakarta. Employees of PT Clipan Finance Indonesia Jakarta. The results of This study states that the Self-Efficacy tcount value is 6.646&gt; ttable 1.992 and a significance value of 0.001 &lt;0.05 partially self-efficacy has a significant effect on work effectiveness, Work Environment value tcount 3,229&gt; ttable 1,992 and a significance value of 0.001 &lt;0.05 partially self-efficacy has a significant effect on work effectiveness, Work Environment value partially the work environment has a significant effect on work effectiveness. Self-efficacy and work environment Fhitung value 47.800&gt; Ftable 3.12 with Sig. value of 0.001 &lt;0.05 simultaneously has a significant effect on work effectiveness. on work effectiveness.</em></p> Zaenal Wahyudi Darkiman Ruminta Copyright (c) 2025 Zaenal Wahyudi, Darkiman Ruminta https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 2024-10-08 2024-10-08 2 1 23 33 10.70052/juma.v2i1.532 Pengaruh Beban Kerja dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan SMK Dewi Sartika Jakarta Barat https://ejournal.mediaantartika.id/index.php/juma/article/view/484 <p>Di dunia Pendidikan, guru sangat penting dalam menyampaikan pengetahuannya kepada siswanya. Sementara itu, disiplin kerja penting untuk mencapai kesuksesan sedangkan beban kerja yang terlalu banyak akan menghambat efektivitas kinerja karyawan. Tujuan penelitian untuk mengetahui dampak positif dan signifikan secara parsial maupun simultan antara beban kerja dan disiplin kerja terhadap kinerja karyawan. Metode penelitian menggunakan kuesioner, observasi, wawancara dan dokumentasi. Pendeketan penelitian ini menggunakan sampling jenuh dikarenakan jumlah sampel 30 orang dan untuk analisa datanya menggunakan <em>Statistical Program for Social Science SPSS versi</em> 20.0. Hasil penelitian menunjukkan beban kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan dengan nilai Thitung 2,457 &gt; Ttabel 2,052 dan nilai Sig &lt; 0,05, hasil disiplin kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan dengan nilai Thitung 5,529 &gt; Ttabel 2,052 dan nilai Sig &lt; 0,05. Secara simultan beban kerja dan disiplin kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan dengan nilai Fhitung &gt; Ftabel dan nilai sig &lt; 0,05.</p> <p> </p> <p><em>In the world of education, teachers are very important in conveying their knowledge to their students. Meanwhile, work discipline is important to achieve success, while too much workload will hinder the effectiveness of employee performance. The aim of the research is to determine the partial or simultaneous positive and significant impact of workload and work discipline on employee performance. The research method uses questionnaires, observation, interviews and documentation. This research approach used saturated sampling because the sample size was 30 people and for data analysis used the Statistical Program for Social Science SPSS version 20.0. The research results show that workload has a positive and significant effect on employee performance with a T count 2,457 &gt; T table 2,052 and a Sig value &lt; 0.05, the results of work discipline have a positive and significant effect on employee performance with a T count 2,457 &gt; T table 2,052 and a Sig value &lt; 0.05. Simultaneously, workload and work discipline have a positive and significant effect on employee performance with Fcount &gt; Ftable and sig &lt; 0.05.</em></p> Siva Nissa Farhana Rani Rani Copyright (c) 2025 Siva Nissa Farhana, Rani https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 2024-10-08 2024-10-08 2 1 34 41 10.70052/juma.v2i1.484 Pengaruh Motivasi Kerja dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Kantor Jasa Publik Asrori & Rekan https://ejournal.mediaantartika.id/index.php/juma/article/view/520 <p>Penelitian ini menginvestigasi pengaruh motivasi kerja dan kepuasan kerja terhadap kinerja karyawan di Kantor Jasa Penilai Publik Asrori &amp; Rekan. Motivasi kerja dipandang sebagai faktor internal yang mendorong karyawan untuk mencapai tujuan mereka, sedangkan kepuasan kerja mencerminkan perasaan positif terhadap pekerjaan dan lingkungan kerja. Metode penelitian menggunakan pendekatan kuantitatif dengan memakai metode analisis data model regresi linear berganda dan data diolah menggunakan SPSS versi 29 untuk mengevaluasi hubungan antara variabel-variabel tersebut. Hasil penelitian ini membuktikan bahwa Motivasi Kerja memiliki nilai t hitung sebesar 1,747 &gt; nilai t tabel 2,048 dengan nilai signifikansi (Sig.) sebesar 0,092 &lt; 0,05 secara parsial motivasi kerja tidak memiliki pegnaruh secara signifikan terhadap kinerja karyawan. Kepuasan kerja memiliki nilai thitung sebesar 3,894 &lt; nilai ttabel 2,048 dengan nilai signifikansi (Sig.) sebesar 0,001 &gt; 0,05 secara parsial kepuasan kerja berpengaruh secara signifikan terhadap kinerja karyawan dan Motivasi kerja dan Kepuasan kerja memiliki nilai Fhitung 11,446 &gt; Ftabel 3,35 dengan nilai (Sig.) sebesar 0.001 &gt; 0,05 secara simultan berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan.</p> <p> </p> <p><em>This study investigates the effect of work motivation and job satisfaction on employee performance at the Asrori &amp; Rekan Public Appraisal Services Office. Work motivation is seen as an internal factor that drives employees to achieve their goals, while job satisfaction reflects positive feelings towards work and the work environment. The research method uses a quantitative approach by using the multiple linear regression model data analysis method and the data is processed using SPSS version 29 to evaluate the relationship between these variables. The results of this study prove that Work Motivation has a t value of 1.747&gt; t table value of 2.048 with a significance value (Sig.) of 0.092 &lt;0.05 partially work motivation does not have a significant effect on employee performance. Job satisfaction has a tcount value of 3.894 &lt; ttable value 2.048 with a significance value (Sig.) of 0.001&gt; 0.05 partially job satisfaction has a significant effect on employee performance and work motivation and job satisfaction have an Fcount value of 11.446&gt; Ftable 3.35 with a value (Sig.) of 0.001&gt; 0.05 simultaneously has a significant effect on employee performance.</em></p> Afida Firya Rakhmat Hadi Sucipto Copyright (c) 2025 Afida Firya, Rakhmat Hadi Sucipto https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 2024-10-11 2024-10-11 2 1 42 51 10.70052/juma.v2i1.520 Pengaruh Promosi Produk Terhadap Volume Penjualan pada Ferra Boutique Collection https://ejournal.mediaantartika.id/index.php/juma/article/view/544 <p>Penelitian ini menganalisis fluktuasi volume penjualan di Ferra Boutique Collection dari tahun 2021 hingga 2023, dengan fokus pada ketidakstabilan yang terjadi dalam penjualan. Data menunjukkan bahwa pada tahun 2021, volume penjualan mencapai 5.929 pcs dengan strategi promosi terbatas pada personal selling, di mana pesaing masih sedikit. Pada tahun 2022, terjadi penurunan signifikan menjadi 2.337 pcs akibat munculnya pesaing baru dan penggunaan strategi promosi yang sama. Namun, pada tahun 2023, volume penjualan meningkat menjadi 3.759 pcs setelah perusahaan memperkenalkan strategi promosi tambahan melalui media sosial. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif dengan pendekatan positivisme untuk menguji pengaruh biaya promosi terhadap volume penjualan. Sampel terdiri dari 50 konsumen tetap Ferra Boutique yang dipilih secara acak untuk memastikan representasi yang adil. Hasil analisis menunjukkan pengaruh positif signifikan antara biaya promosi dan volume penjualan, dengan nilai t hitung 14.419 dibandingkan t tabel 1.675 pada tingkat signifikansi 0,000, sehingga hipotesis alternatif (Ha) diterima. Koefisien determinasi (R Square) sebesar 0,812 menunjukkan bahwa promosi produk menyumbang 81,2% terhadap peningkatan volume penjualan, sementara 18,8% dipengaruhi oleh faktor lain. Kesimpulannya, strategi promosi yang efektif, termasuk penggunaan media sosial, sangat penting untuk meningkatkan penjualan dan dapat menjadi dasar untuk strategi promosi yang lebih variatif dan kreatif guna memperkuat posisi pasar serta loyalitas konsumen Ferra Boutique Collection.</p> <p> </p> <p><em>This study analyzes the fluctuations in sales volume at Ferra Boutique Collection from 2021 to 2023, focusing on the instability in sales. The data shows that in 2021, sales volume reached 5,929 pcs with a promotional strategy limited to personal selling, where competitors were few. In 2022, there was a significant decline to 2,337 pcs due to the emergence of new competitors and the continued use of the same promotional strategy. However, in 2023, sales volume increased to 3,759 pcs after the company introduced additional promotional strategies through social media. This study uses a descriptive quantitative method with a positivist approach to examine the effect of promotional costs on sales volume. The sample consists of 50 regular customers of Ferra Boutique, selected randomly to ensure fair representation. The analysis results show a significant positive influence between promotional costs and sales volume, with a t-value of 14.419 compared to the t-table value of 1.675 at a significance level of 0.000, thus accepting the alternative hypothesis (Ha). The coefficient of determination (R Square) of 0.812 indicates that product promotion contributes 81.2% to the increase in sales volume, while 18.8% is influenced by other factors. In conclusion, effective promotional strategies, including the use of social media, are crucial for increasing sales and can serve as a basis for more varied and creative promotional strategies to strengthen market position and customer loyalty for Ferra Boutique Collection.</em></p> Syipa Nur Kamilah Pauziah Yeyen Parlina Suwandi Suwandi Copyright (c) 2025 Syipa Nur Kamilah Pauziah, Yeyen Parlina, Suwandi https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 2024-10-11 2024-10-11 2 1 52 60 10.70052/juma.v2i1.544